DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Kota Banda Aceh memperkuat komitmennya dalam meningkatkan kualitas kesehatan anak-anak melalui kerja sama dengan Korea Association of Health Promotion (KAHP). Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dilakukan oleh Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa’aduddin Djamal, dan Wakil Direktur KAHP, Mr. Hyun Seung Kim, di Pendopo Wali Kota Banda Aceh, Minggu (27/4/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ikatan Perawat Anak Indonesia (IPANI) Aceh sukses menggelar Kongres Wilayah II pada Sabtu (30/11/2024) di Ruang Multazam 2, RSUD dr. Zainoel Abidin, Banda Aceh. Kegiatan ini menjadi momentum penting bagi para perawat anak di Aceh untuk memperkuat sinergi dalam meningkatkan kualitas layanan kesehatan anak.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Imunisasi hanyalah salah satu bagian kecil dari upaya mengatasi pneumonia. Upaya lainnya adalah memenuhi kualitas gizi pada anak-anak supaya kekebalan tubuhnya meningkat, di antaranya dengan memberikan ASI eksklusif serta penyediaan nutrisi yang baik bagi tumbuh kembang anak-anak.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Puncak peringatan Hari Anak Nasional (HAN) tingkat Aceh 2023, berlangsung meriah yang digelar secara indoor di Aula Teater Perpustakaan Wilayah Aceh, Sabtu (5/8/2023).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dr. Iziddin Fadhil mengatakan kesehatan itu bukan hanya fisik saja, tapi mental, spiritual, sosial, bahkan ekonomi, dalam postingan video di kanal Youtube Djatifm yang dikutip Dialeksis.com, Rabu (3/11/2021).